Di lautan, ada berbagai kisah terkenal dan menyeramkan mengenai misteri
kapal hantu yang ditakdirkan berada di laut selamanya. Kapal yang
tadinya penuh denga kehidupan sekarang hanyalah sebuah struktur tidak
bernyawa. Berikut 10 misteri kapal hantu paling terkenal di dunia.
Perlu diketahui bahwa definisi kapal hantu adalah sebuah kapal fiksi
berhantu atau dapat juga sebuah penemuan kapal yang seluruh krunya
hilang atau meninggal dengan...